Sabtu, 07 Januari 2012

Cara Membuat Widget Berjalan di Blog

      Mungkin buat para blogger seperti saya tampilan sebuah blog menjadi perhatian tersendiri. Karena dengan tampilan yang baik dan disertai dengan postingan yang baik pula maka pengunjung akan berlama- lama menghampiri blog kita hehe... dan hal ini juga akan memperbanyak pengunjung ke blog kita. Salah satu tampilan untuk memperindah blog yaitu widget berjalan. Di sini saya akan share cara membuat widget berjalan... 

1. Login ke blog anda
2. Masuk ke menu rancangan lalu pilih dimana anda akan menaruh gadget dan pilih tambah gadget
3. Setelah itu pilih HTML/java script dan masukkan script di bawah ini

    <marquee behavior='scroll' align='center' direction='down' height='150px' onmouseout='this.start()' onmouseover='this.stop()' scrollamount='2' scrolldelay='10' width='100%'> paste code widget di sini
</marquee>

4.Setelah anda paste code widget pada tulisan yang berwana merah tersebut, klik save dan lihat hasilnya.

Note : Anda bisa mengganti tulisan berwarna biru dengan "up" bila ingin mengubah arah dari bawah ke atas. Dan anda bisa mengganti ukuran pada tulisan yang berwarna hijau.




Semoga bermanfaat!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Di mohon kepada semua untuk bersikap sopan dalam berkomentar di blog saya!Terima kasih atas pengertiannya...