Selasa, 10 Januari 2012

Cara Membuat Google Custom Search di Blog

       Saya baru saja mencoba membuat google search custom di blog saya mazfied.blogspot.com yang tidak sengaja saya dapatin dari google. Awalnya saya memang ingin mengganti tampilan google search ini tapi berhubung gak ada waktu jadi saya gak sempat2 mencari referensinya. Dan alhamdulillah saya dapetin caranya tanpa sengaja hehe...Oke langsung saja saya share caranya
1. Masuk di halaman ini http://www.google.com/cse/
2. Lalu klik tulisan yang ada di gambar bawah ini

3. Isi form yang ada seperti biasa dan pilih edisi standar, lalu centang pada tulisan " Persyaratan Layanan. " dan klik lanjut
4. Setelah diisi semuan lalu setting tampilannya sesuai keingginan anda. Tampilannya seperti di bawah


5. Setelah semuanya selesai klik lanjut dan dapatkan codenya lalu pasang pada blog anda.





Semoga bermanfaat!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Di mohon kepada semua untuk bersikap sopan dalam berkomentar di blog saya!Terima kasih atas pengertiannya...