Selasa, 18 Desember 2012

Cara Mengobati Cegukan Dengan Cepat

       Ini postingan agak berbeda biar gak bosen sama komputer dan internet saja hehehe. Tapi namanya juga sharing jadi apa aja boleh kan untuk kita share buat yang membutuhkan selama itu positif :) . Ini awalnya terjadi pada adek saya yang cegukan dan dia bertanya sama saya bagaimana cara mengobati. Saya suruh dia untuk minum air putih yang banyak tapi dia malah bilang sudah malah sampai kembung :D . Tanpa pikir panjang saya pun searching di google dan mendapatkan sebuah artikel yang menjelaskan tentang mengatasi cegukan dengan cepat. Caranya mudah sekali, ambil air putih dan minum hingga mulut mengembung dan jangan ditelan dulu. Tutup hidung dan condongkan badan kedepan sampai posisi rukuk dalam salat. Telan air pelan- pelan sampai habis sembari mengangkat badan hingga posisi tegap kembali. Rasakan perubahannya...





Semoga bermanfaat!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Di mohon kepada semua untuk bersikap sopan dalam berkomentar di blog saya!Terima kasih atas pengertiannya...